Press Release

Wisuda LSPR Institute 2024: Luluskan 1425 Wisudawan, Termasuk 4 Atlet Berprestasi Nasional dan Internasional

          Jakarta, 28 November 2024 – LSPR Institute of Communication & Business (LSPR Institute) hari ini dengan bangga meluluskan 1425 wisudawan Strata Satu (S1) Fakultas Komunikasi dan Fakultas Bisnis, Pendidikan Jarak Jauh Strata Satu (S1) Ilmu Komunikasi, Strata 2 (S2), dan LSBA (Pendidikan Berkebutuhan Khusus) yang siap berkarya di dunia industri. [...]

By |2024-12-02T16:37:23+07:00December 2nd, 2024|Press Release|Comments Off on Wisuda LSPR Institute 2024: Luluskan 1425 Wisudawan, Termasuk 4 Atlet Berprestasi Nasional dan Internasional

Inovasi Terbaru LSPR Institute, Buka Program Studi Pendidikan Khusus “LSPR School of Special Needs of Education” di Momen Wisuda 2024

  Jakarta, 28 November 2024 Dalam momentum penting pengembangan pendidikan tinggi yang adaptif dan inovatif, LLDikti Wilayah III menyerahkan Surat Keputusan (SK) Menteri Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi terkait pembukaan Program Studi Pendidikan Khusus (Fakultas Keterampilan Khusus LSPR Institute of Communication & Business) jenjang Sarjana di LSPR Institute of Communication & Business (LSPR Institute). SK [...]

By |2024-12-02T16:23:25+07:00December 2nd, 2024|Press Release|Comments Off on Inovasi Terbaru LSPR Institute, Buka Program Studi Pendidikan Khusus “LSPR School of Special Needs of Education” di Momen Wisuda 2024

Komitmen Inovasi untuk Masa Depan Komunikasi, LSPR Institute Gandeng ’NoLimit’ Jalin Kerjasama dan Luncurkan Pusat Studi Kecerdasan Buatan dan Teknologi Komunikasi (CAICT)

  Jakarta, 28 November  2024 Melalui momentum kegiatan Wisuda (LSPR Graduation 2024), LSPR Institute of Communication & Business secara resmi menjalin kerja sama strategis dengan NoLimit, perusahaan teknologi terkemuka yang berfokus pada monitoring dan analisis media online berbasis Big Data. Kolaborasi ini bertujuan untuk mendukung pengembangan dan pemanfaatan teknologi Big Data serta kecerdasan buatan (AI) [...]

By |2024-12-02T16:49:25+07:00December 2nd, 2024|Press Release|Comments Off on Komitmen Inovasi untuk Masa Depan Komunikasi, LSPR Institute Gandeng ’NoLimit’ Jalin Kerjasama dan Luncurkan Pusat Studi Kecerdasan Buatan dan Teknologi Komunikasi (CAICT)

LSPR Institute Jalin Kerjasama Strategis dengan SBM ITB, Tingkatkan Kualitas Pendidikan Tinggi di Indonesia

  Jakarta, 28 November 2024 – LSPR Institute of Communication and Business (LSPR Institute) dan Sekolah Bisnis dan Manajemen Institut Teknologi Bandung (SBM ITB) bersinergi untuk menciptakan pendidikan tinggi yang unggul dan relevan dengan kebutuhan industri global. Melalui penandatanganan kerjasama, kedua institusi berkomitmen untuk memperkuat kolaborasi dalam pengembangan pendidikan yang inovatif dan berdampak luas bagi [...]

By |2024-12-02T16:16:28+07:00December 2nd, 2024|Press Release|Comments Off on LSPR Institute Jalin Kerjasama Strategis dengan SBM ITB, Tingkatkan Kualitas Pendidikan Tinggi di Indonesia

LSPR Institute Gelar Profesor Gathering untuk Mendorong Inovasi dan Kolaboratif di Perguruan Tinggi.

Jakarta, 25 November 2024 – Dalam rangka memperingati hari Guru,  LSPR Institute of Communication & Business (LSPR Institute) menggelar Professor Gathering perdana, sebuah acara eksklusif yang dirancang untuk memperkuat hubungan antara para pengajar dan mahasiswa doktoral untuk mendorong inovasi dan kolaborasi di program doktoral LSPR Institute. Acara ini menjadi wadah bagi dialog terbuka, mendorong terbentuknya [...]

By |2024-11-26T16:46:27+07:00November 26th, 2024|Press Release|Comments Off on LSPR Institute Gelar Profesor Gathering untuk Mendorong Inovasi dan Kolaboratif di Perguruan Tinggi.

Drama Musikal Ande-Ande Lumut: Apresiasi Seni dan Pengembangan Diri Siswa LSBA

  Bekasi, 23 November 2024  – London School Beyond Academy (LSBA) sukses menggelar drama musikal “Ande-Ande Lumut”. Pertunjukkan ini melibatkan 91 siswa LSBA dan didukung oleh 33 orang yang terdiri dari pengajar, staf LSBA dan mahasiswa LSPR Institute. Pertunjukan yang sarat makna ini tidak hanya menjadi hiburan semata, tetapi juga menjadi wadah bagi siswa-siswa spesial untuk [...]

By |2024-11-26T11:22:21+07:00November 26th, 2024|Press Release|Comments Off on Drama Musikal Ande-Ande Lumut: Apresiasi Seni dan Pengembangan Diri Siswa LSBA

LSPR BALI SELENGGARAKAN ORIENTASI MAHASISWA BARU UNTUK SAMBUT TAHUN AKADEMIK 2024/2025

Denpasar, 7 September 2024 – Memasuki tahun ajaran baru 2024/2025, Institut Komunikasi dan Bisnis LSPR menggelar kegiatan orientasi mahasiswa baru yang bertajuk “LSPR Bali Freshman Orientation 2024”. Kegiatan orientasi mahasiswa baru dilaksanakan dalam 2 sesi yaitu Training Akademik (Siakad & LMS “Learning Management System”) yang telah terselenggara pada [...]

By |2024-09-11T11:43:32+07:00September 11th, 2024|Press Release|Comments Off on LSPR BALI SELENGGARAKAN ORIENTASI MAHASISWA BARU UNTUK SAMBUT TAHUN AKADEMIK 2024/2025

Kolaborasi LSPR Institute, Nozomi no sono, & ERIA Luncurkan Tiga Buku Panduan Disabilitas

LSPR Institute of Communication & Business (LSPR Institute) dan Nozomi no sono (The National Centre for Persons with Severe Intellectual Disabilities) Jepang, berkoordinasi dengan Economic Research Institute for ASEAN and East Asia (ERIA), telah bekerja sama sejak tahun 2021 untuk melaksanakan proyek penelitian dan pembuatan panduan mengenai disabilitas perkembangan di [...]

By |2024-08-26T15:21:11+07:00August 26th, 2024|Press Release|Comments Off on Kolaborasi LSPR Institute, Nozomi no sono, & ERIA Luncurkan Tiga Buku Panduan Disabilitas

Campaign “Kenali Limbah pada Lingkungan Kampus” sebagai implementasi kesadaran SDGs di lingkungan kampus LSPR Sukses Digelar.

**Jakarta, 20 Juni 2024** - LSPR (London School of Public Relations) dengan bangga mengumumkan keberhasilan pelaksanaan seminar "Kenali Limbah E-Waste Untuk Membangun Kesadaraan SDG's di Lingkungan Kampus LSPR" sebagai bagian dari campaign “Kenali Limbah” yang berlangsung pada tanggal 20 Juni 2024 di Auditorium Prof. Djajusman, Kampus B LSPR Sudirman Park. Selain itu seminar ini juga [...]

By |2024-08-09T15:31:31+07:00August 9th, 2024|Press Release|Comments Off on Campaign “Kenali Limbah pada Lingkungan Kampus” sebagai implementasi kesadaran SDGs di lingkungan kampus LSPR Sukses Digelar.

Autism Awareness Festival 16: ”Embrace Neurodiversity”

  Bekasi, 29 Juni 2024 – Dalam rangka memperingati World Autism Awareness Day,  LSPR Institute of Communication & Business (LSPR Institute) melalui London School Centre for Autism Awareness (LSCAA) mengadakan Autism Awareness Festival 16 dengan tema ”Embrace Neurodiverstiy” pada tanggal 29 Juni 2024 di The Amani Palladium, LSPR Transpark Bekasi.   Beberapa kegiatan yang dilaksanakan [...]

By |2024-07-01T10:38:55+07:00July 1st, 2024|Press Release|Comments Off on Autism Awareness Festival 16: ”Embrace Neurodiversity”
Go to Top